Dampak Perhelatan PON XXI Aceh-Sumut di Parapat, Nahkoda Kapal Menjerit dan Tidak Dirasakan Pengusaha Hotel

    Dampak Perhelatan PON XXI Aceh-Sumut di Parapat, Nahkoda Kapal Menjerit dan Tidak Dirasakan Pengusaha Hotel

    SIMALUANGUN-Akibat perhelatan PON XXI Aceh-Sumut 2024 yang digelar di kawasan Pantai Wisma Bahari Parapat Kecamatan Girsang Sipangan Bolon Kabupaten Simalungun membuat sejumlah Nahkoda kapal wisata menjerit

    Selain Nahkoda kapal wisata yang mangkal di kawasan Atsari, Pantai Wisma Bahari Parapat dan pantai bebas yang menjerit, perhelatan PON XXI Aceh-Sumut 2024 ini juga tidak dirasakan para pengusaha perhotelan di Parapat

    Berdasarkan informasi perhelatan PON XXI Aceh-Sumut cabang olah raga renang perairan terbuka tersebut akan digelar di Pantai Wisma Bahari, selama tiga hari lamanya, Senin (9/9) sampai Rabu (11/9/2024) dan selama kegiatan berlangsung seluruh kapal wisata di larangan melintas

    Salah seorang Nahkoda kapal bermarga Simbolon menyampaikan, selama perhelatan renang perairan terbuka berlangsung, panitia melarang kapal kami beroperasi dan kami juga tidak diberi kompensasi, makanya kami bingung untuk mencari makan, ”kata Simbolon, Senin (09/09/2024)

    Simbolon juga mengatakan, akibat perhelatan PON XXI Aceh-Sumut 2024 yang digelar di kawasan Pantai Wisma Bahari Parapat, Kita merasa rugi baik secara pribadi maupun perusahan karena pendapatan tidak ada sama sekali.”ungkapnya

    Sementara Informasi yang dihimpun dari beberapa Manager Hotel di Parapat, Manager Atsari Hotel Mike Boru Sinaga, Manager Tamaro Hotel Ridolly Butarbutar dan Manager Khas Parapat, Pardomuan Siregar mengatakan hal senada, bookingan kamar hotel hingga saat ini di hotel masing-masing tidak ada berkaitan dengan perhelatan PON XXI di Parapat.

    Mike manyampaikan bookingan hotel untuk tamu perhelatan PON XXI di Hotel Atsari tidak ada."Hingga saat ini dampak perhelatan PON di Parapat tidak dirasakan karena tamu hotel tidak ada berkaitan dengan acara PON di Parapat. Tamu Atasari Hotel saat ini masih dari pengunjung umum, " ujarnya.

    Senada disampaikan, Ridolly dan Pardomuan, tamu di Tamaro hotel dan Khas Parapat belum ada tamu yang membooking kamar terkait perhelatan PON di Parapat."Kalau bookingan kamar hotel masih dari tamu umum dan belum ada bookingan dari peserta PON, " ujar Ridolly. (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Atlet Cabor Ski Air Mulai Uji Lintasan di...

    Artikel Berikutnya

    Dugaan Penyelewengan Dana Event PON Aceh-Sumut,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Beredar Kabar Surat Permohonan Bantuan Pengawalan Pengamanan Diduga Tidak Diketahui Kepala Kejatisu, Ini Penjelasannya
    Sambut Hari Bakti Pemasyarakatan ke-60, Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Gelar Donor Darah
    Danlantamal I Terima Kunjungan Danpasmar 1
    Kolaborasi dengan Kemenparekraf dalam IMT-GT WGT Meeting 2024, ASDP Dukung Kemajuan Pariwisata Nasional di Kawasan Danau Toba
    Peringati Hari Pahlawan, PHRI Simalungun Bersama Siswa SMA Negeri 1 Parapat Gelar Aksi Bersih-Bersih di Danau Toba Parapat
    Desa Wisata Hariara Pohan Raih Juara ke II ADWI 2023, BPODT Ucapkan Selamat dan Apresiasi
    Peringati Hari Pahlawan, PHRI Simalungun Bersama Siswa SMA Negeri 1 Parapat Gelar Aksi Bersih-Bersih di Danau Toba Parapat
    Danlantamal I Terima Kunjungan Danpasmar 1
    Ditandai dengan Pemukulan Gong, Wakil Gubernur Sumut Dampingi Menteri Airlangga Resmikan Closed Loop KPT Simalungun
    Beredar Kabar Surat Permohonan Bantuan Pengawalan Pengamanan Diduga Tidak Diketahui Kepala Kejatisu, Ini Penjelasannya
    Hadiri Soft Launching Pelabuhan Batu Horba Silahisabungan, GM PT ASDP Cabang Danau Toba Siap Berikan Pelayanan Terbaik
    KMP Julaga Tamba 01 Resmi Beroperasi di Lintasan Simanindo-Tigaras, Kepala KSOPP Minta Nahkoda Utamakan Keselamatan
    Bupati dan Wakil Bupati Simalungun Gelar Safari Ramadhan dan Silahturahmi dengan Masyarakat Kecamatan Tapian Dolok
    Musa Rajekshah dan 33 Perely Nyatakan Turun di Kejurnas Rally Sumut 2024 Rambong Sialang
    Katanya Kapolda Mau Berantas Narkoba, Pil Ekstasi Merek Geranat Dibanderol 300 Ribu di KTV Grand Station

    Ikuti Kami